Sidang Pelanggaran HAM Berat Kasus Paniai Digelar Besok, Ketua PBHI Khawatir, Ada Apa?

Selasa, 20 September 2022 – 15:06 WIB
Sidang Pelanggaran HAM Berat Kasus Paniai Digelar Besok, Ketua PBHI Khawatir, Ada Apa? - JPNN.com Papua
Ketua Perhimpunan Bantuan Hukum dan Hak Asasi Manusia Indonesia (PBHI) Julius Ibrani. Foto: ANTARA/HO-Aspri/am

"Koalisi masyarakat sipil juga menduga bisa saja ada pelaku utama namun tidak terseret atau tersentuh dalam peristiwa berdarah 2014 tersebut," katanya.

Apabila kekhawatiran koalisi masyarakat sipil tersebut tidak direspons, Julius mengatakan ada potensi terjadinya impunitas hukum bagi pelaku dan repetisi atau keberulangan karena tidak adanya reformasi institusional.(antara/jpnn)

Ketua PBHI Julius mengkhawatirkan adanya potensi terjadinya impunitas hukum bagi pelaku dan repetisi karena tidak ada reformasi institusional.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News