Pemkab Biak: Dana Kampung Harus Dikelola Secara Terbuka

Minggu, 27 Agustus 2023 – 18:08 WIB
Pemkab Biak: Dana Kampung Harus Dikelola Secara Terbuka - JPNN.com Papua
Sekitar seratus lebih kepala kampung di Biak Numfor, Papua mengikuti lokakarya badan usaha kampung tahun 2023. Foto: ANTARA/Muhsidin

Selain itu, lanjut dia, perlu adanya pengawasan partisipasi masyarakat.

Andrey mengatakan prinsip penetapan prioritas penggunaan dana desa tahun 2023 di antaranya kemanusiaan serta penetapan prioritas dana desa.

"Penggunaan dana desa memperhatikan keseimbangan alam, keadilan, kebijakan strategis nasional berbasis kewenangan desa serta sesuai kondisi objektif kampung," harapnya.

Dia mengatakan prioritas penggunaan dana desa tahun 2023 yakni pemulihan ekonomi nasional, program prioritas nasional sesuai kewenangan kampung dan mitigasi bencana alam dan nonalam.

"Melalui dana desa dapat mengembangkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat kampung," katanya.

Pada tahun 2023 alokasi dana desa Kabupaten Biak Numfor mencapai kurang lebih Rp180 miliar.(antara/jpnn)

Dinas PMK Kabupaten Biak Numfor, Papua meminta jajaran aparat pemerintahan di 257 kampung untuk mengelola dana desa secara terbuka.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia