Ribuan Sukarelawan di Tanah Papua Siap Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar - Mahfud

Senin, 06 November 2023 – 11:21 WIB
Ribuan Sukarelawan di Tanah Papua Siap Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar - Mahfud - JPNN.com Papua
Yulianus Dwaa, SKM selaku Koordinator Wadah Pemersatu Sekretariat Bersama (Sekber) Relawan Tanah Papua for Ganjar – Mahfud Presiden RI dan Wakil Presiden RI 2024-2029 saat rapat koordinasi dengan organ relawan pendukung Ganjar – Mahfud di Jakarta, Sabtu (4/11). Foto: Dok. Sekber Pendukung Ganjar – Mahfud

Pada kesempatan itu, tokoh muda Papua Yulianus Dwaa mengajak seluruh ketua-ketua relawan untuk tetap semangat, satu tekat, satu tujuan memenangkan Ganjar - Mahfud sebagai presiden dan wakil presiden pada pemilu 2024.

“Saya harap teman-teman relawan menjaga kebersamaan, kekompakan dan semangat terus, saya yakini dan sangat-sangat yakin tujuan kita baik dan akan dikabulkan oleh Tuhan,” ujar Dwaa.(fri/jpnn)

Sepuluh ribu sukarelawan dan pendukung siap mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di tanah Papua, tepatnya di Kota Jayapura.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News