Panglima TNI Hadiri Deklarasi Damai untuk Pemilu 2024

Kamis, 14 September 2023 – 06:53 WIB
Panglima TNI Hadiri Deklarasi Damai untuk Pemilu 2024 - JPNN.com Papua
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono menghadiri deklarasi damai untuk Pemilu 2023 yang berlangsung pada puncak perayaan HUT ke-12 Kompas TV tahun 2023. Foto: Puspen TNI

Turut hadir pada malam puncak perayaan HUT Kompas TV ke-12 ini di antaranya Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri, Wakil Presiden ke-10 dan 12 RI Jusuf Kalla dan Wakil Presiden ke-11 RI Boediono, Menparekraf Sandiaga Uno, Menhub Budi Karya Sumadi, Menteri Lingkungan Hidup dan kehutanan Siti Nurbaya hingga Ketua MPR Bambang Soesatyo, mantan gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan serta tokoh lainnya.(fri/jpnn)

Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono menghadiri deklarasi damai untuk Pemilu 2023 yang berlangsung pada puncak perayaan HUT ke-12 Kompas TV tahun 2023.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia