4 Solusi agar Seluruh Guru Lulus PG PPPK 2021 Diangkat ASN
Heti menawarkan solusi agar 19 ribu lebih guru P1 terangkat semuanya tahun depan. Caranya P1 ditempatkan di daerah yang kebutuhannya banyak, tetapi peminatnya kurang.
Heti yakin Kemendikbudristek memiliki data daerah mana yang membutuhkan banyak guru ASN.
"Tidak masalah di daerah 3T, asalkan semua bisa terangkat ASN PPPK," terangnya.
2. Diangkat jadi guru bantu Kemendikbudristek
Heti mengusulkan agar guru lulus PG yang tidak mendapatkan formasi PPPK 2022 sampai 2023 diangkat menjadi guru bantu Kemendikbudristek. Mereka diberikan SK Kemendikbudristek dan ditempatkan sesuai kebutuhan.
Dia yakin pemda tidak akan keberatan karena gajinya ditanggung Kemendikbudristek.
3. Pembiayaan gaji PPPK dengan sistem cost sharing
Heti mengatakan pembiayaan gaji PPPK menjadi polemik. Itu sebabnya perlu ada perubahan mekanisme penyaluran gaji PPPK tidak terlalu membebani pemda.
Ketua Umum FGHNLPSI Heti Kustrianingsih menawarkan empat solusi agar seluruh guru lulus PG diangkat menjadi ASN. Simak penjelasannya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News