4 Solusi agar Seluruh Guru Lulus PG PPPK 2021 Diangkat ASN

Rabu, 14 Desember 2022 – 23:23 WIB
4 Solusi agar Seluruh Guru Lulus PG PPPK 2021 Diangkat ASN - JPNN.com Papua
Ketua Umum FGHNLPSI Heti Kustrianingsih menawarkan empat solusi agar seluruh guru lulus PG diangkat menjadi ASN. Ilustrasi. Foto: dok. JPNN.com

Contohnya, gaji pokok ditanggung APBN, sedangkan tunjangan dari APBD.

Dengan cost sharing, lanjut Heti, baik pusat dan daerah mendapatkan solusi terbaik. Sama-sama mendapatkan beban, tidak ada yang berat sebelah.

"Kemendikbudristek tinggal memetakan P1 sesuai ijazahnya sesuai sebaran kebutuhan guru di Indonesia," ucapnya.

4. Diangkat PNS

Jika tiga solusi tersebut sulit dijalankan, Heti menyarankan agar Presiden Joko Widodo menerbitkan Keppres pengangkatan guru lulus PG menjadi PNS.

Dia yakin tidak akan ada pemda keberatan dengan kebijakan tersebut.

"Pemda akan senang bila diangkat PNS, daripada PPPK. Kalau PPPK, daerah masih dibebani anggaran juga," ucapnya.

Heti berharap tahun depan 193.954  guru lulus PG diangkat menjadi ASN. Jangan sampai ada guru honorer yang menangis lagi. (esy/jpnn)

Ketua Umum FGHNLPSI Heti Kustrianingsih menawarkan empat solusi agar seluruh guru lulus PG diangkat menjadi ASN. Simak penjelasannya.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia