BPBD Biak Siapkan Petugas Jaga Siaga Bencana Selama Libur Lebaran
Selasa, 01 April 2025 – 12:55 WIB

Gelombang tinggi di perairan Biak tetapi kapal Sabuk Nusantara tetap melayani arus mudik di pelabuhan laut Kabupaten Biak Numfor Papua. Foto: ANTARA/Muhsidin
Hingga, Selasa pukul 12.00 WIT cuaca Kota Biak dan sekitarnya terlihat mendung, tetapi warga setempat yang beraktivitas tetap lancar.(ant/fri/jpnn)
BPBD Biak Numfor Papua menyiagakan personel reaksi cepat penanganan siaga bencana selama masa cuti libur Lebaran Idulfitri 1446 Hijriah.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News