Pemkab Jayapura Beri Modal Kepada Pelaku Usaha Ikan Asin

Rabu, 22 Mei 2024 – 09:14 WIB
Pemkab Jayapura Beri Modal Kepada Pelaku Usaha Ikan Asin - JPNN.com Papua
Plt Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Jayapura Alpius Demena. Foto: ANTARA/Yudhi Efendi

Dia mengharapkan modal usaha yang diberikan supaya dapat dipergunakan dengan baik oleh kelompok UMKM sehingga omset usaha dapat terus meningkat.

"Kami akan membantu lagi ketika dilihat usahanya berjalan baik, ketika usaha tidak berjalan maka modal usaha dari pemerintah akan dialihkan ke kelompok lain,” ujar Alpius.(antara/jpnn)

Pemkab Jayapura, Papua memberikan modal kepada pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) untuk mengembangkan ikan asin.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia