Masa Kontrak Habis, Ribuan PPPK Tidak Gajian, Kondisi Tertekan
Selasa, 20 Februari 2024 – 08:21 WIB
"Mudah-mudahan perpanjangan kontrak kerja secata otomatis sampai batas usia pensiun bisa disetujui KemenPAN-RB dan dituangkan dalam PP Manajemen ASN," pungkas Heti Kustrianingsih. (esy/jpnn)
Ribuan PPPK tidak jelas statusnya setelah kontrak kerjanya berakhir 31 Januari 2024. Mereka tidak menerima gaji dan saat ini dalam kondisi tertekan.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News