Kabar Terbaru dari Legius Wanimbo Soal Pendataan Orang Asli Papua

Selasa, 15 Agustus 2023 – 15:05 WIB
Kabar Terbaru dari Legius Wanimbo Soal Pendataan Orang Asli Papua - JPNN.com Papua
Kepala DPMK Provinsi Papua Barat Legius Wanimbo saat ditemui awak media di Manokwari, Selasa (15/8). Foto: ANTARA/Fransiskus Salu Weking

Asisten II Sekretariat Daerah (Setda) Papua Barat Melkias Werinussa menuturkan pendataan orang asli Papua menyasar ke seluruh kampung pada tujuh kabupaten yaitu Manokwari, Manokwari Selatan, Pegunungan Arfak, Teluk Bintuni, Teluk Wondama, Fakfak, dan Kaimana.

Data yang telah tercatat dalam aplikasi Saik+ akan terintegrasi dengan data kependudukan pada Dinas Catatan Sipil dan Kependudukan setiap kabupaten di Papua Barat.(antara/jpnn)

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kampung (DPMK) Papua Barat Legius Wanimbo menyampaikan kabar terbaru soal pendataan terhadap orang asli Papua.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia