Pakar Hukum Margarito Kamis Minta Hakim Segera Tahan Plt Bupati Mimika

Selasa, 04 April 2023 – 16:54 WIB
Pakar Hukum Margarito Kamis Minta Hakim Segera Tahan Plt Bupati Mimika - JPNN.com Papua
Plt Bupati Mimika Johannes Rettob. foto: Ridwan/jpnn

Lebih lanjut, Margarito mengatakan hal itu akan memengaruhi jalannya persidangan dan usaha pengadilan menemukan kebenaran materiel.

Pada titik itu, Margarito berpendapat bahwa penahanan terhadap Johannes Rettob yang kini menjabat Plt Bupati Mimika menjadi beralasan baik dari segi pertimbangan praktis maupun pertimbangan hukum.

“Itu sebabnya, saya mendorong atau mendesak Majelis Hakim perkara ini untuk segera menerbitkan surat penahanan kepada yang bersangkutan,” ujar Margarito.

Margarito juga meminta MA menurunkan tim untuk memeriksa hakim yang menangani perkara tersebut, mengapa tidak melakukan penahanan kepada yang bersangkutan. Padahal tindak pidanya beralasan untuk melakukan penahanannya.

“Jadi, saya minta MA segera mengirim tim untuk mengevaluasi, memeriksa majelis hakim (yang menangani perkara Johannes Rettob),” tegas Margarito.(fri/jpnn)

Artikel ini juga sudah tayang di JPNN.com dengan judul:

Pakar Hukum: Plt Bupati Mimika Johannes Rettob Harus Ditahan, Begini Alasannya

Pakar Hukum Tata Negara Margarito Kamis menilai janggal secara hukum karena Plt Bupati Mimika Johannes Rettob belum ditahan, begini penjelasannya.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News