BP Jamsostek: Lindungi Pekerja Informal Asli Papua

Rabu, 27 Juli 2022 – 19:50 WIB
BP Jamsostek: Lindungi Pekerja Informal Asli Papua - JPNN.com Papua
Kepala BP Jamsostek Cabang Manokwari Carolus Pg Sigalingging. Foto: ANTARA/Rachmat Julaini

“Ini akan mengurangi beban masyarakat sendiri jika sampai terjadi risiko kecelakaan kerja bahkan sampai meninggal dunia. Jika terjadi kecelakaan kerja, BPJS Ketenagakerjaan akan menanggung seluruh biaya pengobatan di rumah sakit maupun jika yang bersangkutan mengalami cacat," katanya.

Apabila terjadi kematian, lanjut Carolus, BPJS Ketenagakerjaan juga membayarkan santunan kematian sebesar Rp42 juta dan beasiswa pendidikan bagi tiga anaknya,” ujar Carolus.

Hingga akhir Juli ini total peserta program BPJS Ketenagakerjaan di Kantor Cabang Manokwari sebanyak 36.000 orang untuk pekerja sektor formal (pekerja penerima upah) dan 26.187 orang untuk pekerja di sektor informal (pekerja bukan penerima upah).

Total pembayaran klaim di Kantor BP Jamsostek Cabang Manokwari hingga akhir Juli 2022 ini mencapai Rp 27.840.364.100 (Rp 27,84 miliar). (antara/jpnn)

BP Jamsostek meminta Pemda memberikan perlindungan bagi pekerja informal rentan asli Papua seperti petani, nelayan dan buruh.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia