Ribuan Orang Mendaftar Ikut Seleksi CPNS di Sorong Selatan, Lihat
Selasa, 23 April 2024 – 14:35 WIB

Ribuan orang yang mengikuti selaku CPNS formasi tahun 2021 mendengar pengarahan dari Kepala BKPSDM Sorong Selatan, Selasa (23/4/2024). Foto: ANTARA/Paulus Pulo
Dia melanjutkan proses CPNS formasi tahun 2021 tetap berjalan sesuai jadwal yang sudah dikeluarkan oleh BKPSDM.
"Kami juga menghimbau dan mengharapkan agar peserta yang mendaftar tetap siapkan diri belajar dengan baik dan berdoa karena hasil nanti dapat ditentukan oleh diri sendiri," ujar Petronela.(antara/jpnn)
BKPSDM Sorong Selatan (Sorsel), Papua Barat Daya mencatat 3.733 orang mendaftarkan diri untuk mengikuti seleksi CPNS formasi tahun 2021.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News