Pemprov Papua Raih Penghargaan dari Komisi Informasi Pusat, Selamat
Kamis, 15 Desember 2022 – 10:59 WIB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Papua Jeri Agus Yudianto menerima penghargaan predikat nformatif dari Komisi Informasi Pusat di Jakarta, Rabu (14/12/2022). Foto: ANTARA/HO-Dinas Kominfo Papua
“Untuk Monev KI 2022, terjadi lonjakan partisipasi badan publik sangat signifikan, di mana sebanyak 372 badan publik dari seluruh Indonesia dengan hasil penilaian meliputi kurang informatif, cukup informatif, menuju informatif, dan informatif," ujarnya.
Dalam acara penganugerahan dengan tema "Digitalisasi Keterbukaan Informasi Badan Publik dalam Masa Recovery COVID-19" itu dihadiri langsung oleh Menteri Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud M.D.(fri/jpnn)
Pemprov Papua meraih penghargaan untuk pertama kalinya dari Komisi Informasi Pusat dalam Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi (Monev-KI).
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News