Brigjen Reza Membekali Prajurit TNI Putra Asli Papua, Simak
Selanjutnya, Danrem menyampaikan sebagai Babinsa di Koramil-Koramil perbatasan RI-PNG memerlukan pemahaman baik kondisi wilayah, adat istiadat maupun hal menyangkut apa saja yang akan dilakukan selama menjadi Babinsa di wilayah tanggung jawabnya.
Baca Juga:
“Hal ini perlu pembekalan pengetahuan khusus, sehingga nantinya siap melaksanakan tugas dalam membantu kesulitan masyarakat di wilayah binaannya,” pungkasnya.
Selama berada di Makorem 174/ATW, para prajurit yang merupakan Bintara Otsus tersebut juga menerima berbagai pembekalan ilmu pengetahuan dari semua staf yang ada di Korem maupun dari Kodim serta Koramil khususnya Koramil wilayah perbatasan RI-PNG.(fri/jpnn)
Danrem 174/ATW Brigjen TNI E Reza Pahlevi membekali 149 orang prajuritnya yang dalam Bintara Otonomi Khusus Papua.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News