TNI AL Gelar Karya Bakti untuk Perkuat Peran Masyarakat di Wilayah Perbatasan

Jumat, 08 Maret 2024 – 16:38 WIB
TNI AL Gelar Karya Bakti untuk Perkuat Peran Masyarakat di Wilayah Perbatasan - JPNN.com Papua
Komandan Lantamal X Jayapura Brigadir Jenderal TNI ( Mar) Ludi Prastyono pada karya bakti di wilayah perbatasan Papua. Foto: Dispenal

Selain itu, melaksanakan pembinaan potensi maritim di wilayah kerjanya melalui program-program kemasyarakatan yang menitikberatkan pada upaya-upaya pembinaan dan pemberdayaan potensi nasional di bidang maritime.

Hal itu bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan mewujudkan kemanunggalan TNI dengan Rakyat serta Ruang, Alat dan Kondisi (RAK) Juang yang Tangguh bagi kepentingan pertahanan negara.

Pada kesempatan terpisah, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali menyampaikan kepada seluruh jajaran TNI AL untuk berkomitmen memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat yang kesulitan seperti dalam hal ini penyelenggaraan Karya Bakti TNI AL di wilayah perbatasan Tahun 2024.

Dia berharap karya bakti tersebut dapat membantu meringankan permasalahan yang dihadapi masyarakat.(fri/jpnn)

Wilayah perbatasan mempunyai nilai strategis dalam mendukung keberhasilan pembangunan nasional.

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Papua Twitter JPNN.com Papua Pinterest JPNN.com Papua Linkedin JPNN.com Papua Flipboard JPNN.com Papua Line JPNN.com Papua JPNN.com Papua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia